Category: Blogging
-
I Wrote Less, Therefore I Write Less
Hello 2023! Okay, I’m at least 10 days late to say ‘Happy New Year’ by gregorian calendar standards, but well, seeing that my last post was in November last year, I’m not so bad by ‘I-was-once-a-blogger-community’ standard :p And, yes, nobody asked, but this blog is 20 years old this year. It’s pretty old that […]
-
Kemana Aja? Ada Kok di Instagram
Halo bulan Oktober! Halo cita-cita untuk menulis blog lebih rutin yang ternyata belum berhasil direalisasikan :’))) Yes, beberapa waktu lalu saya sempat bercita-cita lebih rajin menulis dengan lebih panjang dan komprehensif di sini, namun realisasinya ternyata dalam 3 bulan terakhir hanya ada 2 tulisan yang sebetulnya nggak berfaedah juga, hahaha. The good thing is, now […]
-
Bayar Pakai ‘Exposure’
Lagi-lagi Awkarin mencuri perhatian warganet setelah mencari EO yang mau dibayar dengan exposure via Twitter. Warganet kemudian marah dan berkomentar, “Exposure doesn’t pay the bill.” Reaksi dan sentimen yang muncul sebetulnya mirip-mirip dengan kasus terkenal Youtuber Inggris Elle Darby yang ditolak + kena ‘semprot’ pemilik hotel di Dublin saat minta menginap gratis dengan imbalan ‘exposure’ […]
-
Rethinking, Refreshing
Pertama, saya ingin memohon maaf untuk teman-teman pembaca yang mendapatkan notifikasi nggak jelas dan berturut-turut dari blog ini. Terima kasih untuk yang berbaik hati sudah menanyakan apakah blog ini kena hack atau disusupi malware. Notifikasi-notifikasi tersebut terkirim akibat saya menginstall theme WordPress baru dan mengimpor materi demo-nya. Ternyata materi demo tersebut termasuk beberapa blog post […]
-
Mulai Ngeblog & Tetap Konsisten
Beberapa kali saya mendapat pertanyaan semacam: “Kak, aku mau mulai ngeblog. Kasih tips-tipsnya dong biar sukses.” Biasanya sih saya jawab dengan emoji: Jujur saja: saya nggak tau jawabannya karena sukses adalah sesuatu yang personal. Setiap orang punya parameter sendiri untuk mendefinisikan ‘sukses’. Namun kalau untuk saya sendiri, ngeblog adalah sebuah sarana saya untuk mengembangkan diri […]